Portal Berita Online YPTA 1945 Surabaya
Pendaftaran beasiswa Mitsui Bussan merupakan program beasiswa yang diterima oleh content creator terkenal Indonesia, Jerome Polin. Program ini kembali membuka beasiswa fully funded pendidikan S1 di Jepang pada tanggal 16 Januari hingga 17 Februari 2023.
Penerima beasiswa akan mendapatkan fasilitas mulai dari tunjangan hidup per bulan sebesar 145.000 yen (sekitar 17,3 juta rupiah), tiket pulang-pergi, tunjangan kedatangan 50.000 yen (sekitar 5,9 juta rupiah), biaya kuliah secara penuh, asuransi kesehatan, biaya makan, akomodasi, transportasi lokal, dan pengeluaran lainnya yang akan ditanggung.
Dengan jurusan sains dan teknik yang dapat dilamar dan tersedia sebanyak lebih dari 30 jurusan. Sedangkan jurusan sosial, bisnis, dan prdagangan terdapat lebih dari 10 jurusan yang dapat dipilih sebagai jurusan.
Beberapa dokumen yang perlu disiapkan oleh pelamar beasiswa, meliputi:
Adapun persyarakat bagi calon penerima beasiswa, yakni:
IPA: Matematika, Fisika, Kimia, dan Bahasa Inggris.
IPS: Matematika, Ekonomi, Geografi, dan Bahasa Inggris.